Seminar Nasional bidang Teologi dan PAK

,

Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Sekolah Tinggi Teologi Moriah Tangerang menyelenggarakan Seminar Nasional Bidang Teologi dan Pendidikan Agama Kristen pada Rabu, 2 Oktober 2024; jam 14.00-16.00 WIB. Pembicara seminar pada Sesi 1 adalah Dr. Bobby Kurnia Putrawan dengan topik “Menggali Makna dan Implikasi Ut Omnes Unum Sint di Yohanes 17:20-23 Serta Implementasinya Dalam Realitas Kehidupan Gereja” dan Sesi 2 adalah Dr. Yusak Tanasyah dengan topik “Religious Freedom in Indonesia: Worldview of Bhinneka Tunggal Ika for Multicultural Education”. Sebagai Moderator seminar Sesi 1 adalah sdr. Helmud dan Sesi 2 adalah sdr. Samuel Sabdonugroho.

Bukti Kegiatan:

Pendaftaran: https://bit.ly/teologisttmoriah2024 

Presensi: https://bit.ly/Seminar_Bedah_Buku_021024

Bukti Streaming Video Kegiatan :